Ikut memberikan ide untuk melestarikan bumi pada akun sosial media milik Marina ternyata membuat Lyna terpilih menjadi salah satu pemenang #NaturalInspiration dan tepatnya kemarin siang, Paket Marina Beauty Go Green mendarat di rumah. Dan semua isi paketnya sangat bermanfaat sekali lho.